Kabel cross atau kabel crossover merupakan jenis kabel yang digunakan untuk menghubungkan suatu perangkat dengan jaringan secara peer to peer atau point to point.
Fungsi Kabel Cross
Penghubung 2 komputer, penghubung 2 buah switch, penghubung 2 buah hub, penghubung switch dengan hub, dan penghubung komputer dengan router.
Urutan Warna Kabel Cross:
Putih – Hijau.
Hijau.
Putih – Orange.
Biru.
Putih – Biru.
Orange.
Putih – Cokelat.
Cokelat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar